Sistem Pencernaan Flashcards

1
Q

Ilmu gizi adalah

A

ilmu yang mempelajari segala sesuatu tentang makanan dan hubungannya dengan kesehatan optimal

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

funsgi utama makanan yaitu

A
  • sumber energi (zat pembakar)
  • pertumbuhan dan pemeliharaan jaringan tubuh
  • mengatur proses tubuh (zat pengatrur)
  • pelindung tubuh terhdap lingkungan dan bibit penyakit
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

Jelaskan klasifikasi Karbohidrat!

A
  • Monosakarida: terdiri atas 1 gugus gula, contohnya glukosa, fruktosa, dan galaktosa
  • Disakarida: terdiri dari 2 gugus gula contohnya sukrosa (glukosa+fruktosa), laktosa(glukosa+galaktosa) dan maltosa (glukosa+glukosa)
  • Polisakarida:terdiri atas banyak gugus gula, contohnya pati. ada dua tipe pati yaiu amilosa dan amilopektin
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

Sebutkan urutan tingkat kemanisan gula!

A

Fruktosa-Sukrosa-Glukosa-Maltosa-Galaktosa-Laktosa

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

sumber karbohidrat dari glukosa dapat ditemukan pada..

A

buah buahan terutama anggur

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

sumber karbohidrar dari fruktosa dapat ditemukan pada

A

madu dan buah buahan sehingga fruktosa disebut gula buah

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

sumber karbohidrat dari sukrosa dapat ditemukan pada

A

gula pasir yang biasa kita pergunakan, tebu, bit serta sebagian buah dan sayuran

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

Sumber karbohidrat dari Laktosa yaitu

A

susu

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

Galaktosa tidak dapat secara alami tetapi dihasilkan melalui proses…

A

pencernaan laktosa

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
10
Q

Maltosa dapat ditemukan pada..

A

biji yang berkecambah, dapat terbentuk juga pada proses pembuatan bir

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
11
Q

Glikogen tersimpan/ditemukan pada..

A

hati dan otot hewan, namun daging bukan sumber karbohidrat karena glikogen akan rusak selama proses penggantungan daging

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
12
Q

Manfaat sukrosa yaitu

A

sebagai pemains dan pengawet, memperbaiki cita rasa dan penampilan makanan

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
13
Q

Manfaat glukosa yaitu

A

dipakai saat membutuhkan masukan sumber energi yang tinggi, mudah larut, serta tidak begitu manis bila dibandingkan sukrosa sehingga dapat ditambhakan dalam jumlah yang banyak ke dalam makanan

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
14
Q

Manfaat fruktosa yaitu..

A

bahan pemanis bagi penderita diabetes milletus

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
15
Q

Sebutkan fungsi karbohidrat!

A
  • sebagai sumber energi
  • pengatur metabolisme lemak
  • menghemat protein
  • membantu pengeluaran feses
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
16
Q

Sebutkan akibat akibat kelebihan karbohidrat!

A
  • obesitas
  • kelainan usus pada usia lanjut
  • diet yang kaya akan karbohidrat, kurang banyak mengandung nutrisi esensial lain yg diperlukan tubuh
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
17
Q

Sebutkan akibat akibat kekurangan karbohidrat!

A
  • jika kekurangan karbo, lemak akan diubah menjadi energi. Metabolisme lemak akan menghasilkan keton, kelebihan produksi keton menyebabkan KETOSIS
  • jika kekurangan karbo dan lemak, protein akan digunakan utk energi sehingga mengalahkan fungsinya sebagai zat pembangun dan menyebabkan DEPLESI
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
18
Q

sebutkan fungsi lemak!

A
  • sebagai sumber energi yang lebih efektif
  • perlindungan
  • penyekatan/isolasi (mencegah tubuh kehilangan panas)
  • perasaan kenyang
  • ikut serta dalam membangun jaringan tubuh
  • penyedia vitamin larut lemak
  • menghemat protein
  • sebagai pelumas, bantu pengeluaran feses
  • memberi kelezatan pada makanan
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
19
Q

berdasarkan strukturnya, protein dibedakan menjadi dua tipe yaitu…

A

fibrosa (jika rantai molekulnya berbentuk memanjang) dan globuler (jika rantainya berlipat liapt sehingga bentuknya menjadi tidak teratur)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
20
Q

asam amino esensial yaitu? berikan contohnya!

A

tidak dapat dibuat oleh tubuh dan harus dipenih dari makanan. contoh: Histidin, Isoleusin, Leusin, Lisin, metionin, fenilalanin, treonin, Triptofan, Valin

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
21
Q

asam amino tidak esensial yaitu?

A

asam amino yang dapat dibuat oleh tubuh apabila cukup tersedia nitrogen.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
22
Q

sebutkan sumber sumber protein, baik hewani maupun nabati!

A

daging berwarna mera (sapi, kambing, kerbau), ikan, daging unggas, telur, susu, kerang, keju, dan kelompok kacang kacangan

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
23
Q

sebutkan fungsi protein!

A
  • menghasilkan jaringan baru
  • menggantikan protein yang hilang
  • pembuatan protein baru dengan fungsi khusus
  • sebagi sumber energi
  • mengatur keseimbangan air
  • memelihara kenetralan tubuh
  • pembentukan antibodi
  • mengangkut zat zat gizi
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
24
Q

Penyakit yang timbul karena kekurangan protein yaitu…

A
  1. Marasmus: penderita umumnya bayi umur 1 tahun. karena terlambat diberi makanan tambahan, penyapihan mendadak, sering terserang infeksi saluran pencernaan, atau formula pengganti ASI terlalu encer. Gejalanya anak apatis, tmpak lebih tua, dehidrasi, pembengkakan hati, mudah terserang infeksi saluran napas, cacingan, pertumbuhan lambat, lemak di bawah kulit berkurang, ttp tidak ada edema
  2. Kwashiorkor: diderita anak 2-3 tahun. gejalanya pertumbuhan terhambar, otot otot berkurang dan melemah, moonface, gangguan psikomotorik, edema pada kaki, perut, dan tangan
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
25
Q

sebutkan akibat kelebihan protein!

A

obesitas, asidosis, sehidrasi, diare, kenaikan amonia, demam

26
Q

vitamin adalah..

A

zat organik yang umumnya tidak dapt dibentuk oleh tubuh sehingga harus diperoleh dari makanan yang dikonsumsi

27
Q

apa fungsi vitamin?

A

koenzim (bagian dari enzim), dan biokatalisator yang mengatur proses metabolisme, fungsi normal tubuh, serta pertumbuhan

28
Q

Vitamin dapat dikelompokkan menjadi dua golongan yaitu…

A
  1. Vitamin yang larut dalam air yaitu vitamin B kompleks yang terdiri dair B1 (tiamin), B2 (riboflavin), B3 (niasin), B5 (asam pantotenat), B6 (piridoksin), B11 (asam folat), B12 (sianokobalamin), Vitamin H (Biotin) dan C (asam askorbat)
  2. Vitamin yg larut dalam lemak yaitu Vit A (retinol), D (kalsiferol), E (tokoferol), dan K (anti dikumrol/menadion)
29
Q

Apa fungsi vitamin A?

A
  • pertumbuhan tulang dan gigi

- keehatan mata dan kulit

30
Q

Avitaminosis vit A menyebabkan?

A

rabun senja

31
Q

Apa fungsi vitamin D (ergosterol/

kalsiferol) ?

A
  • metabolisme Ca dan P
  • menjaga kesehatan tulang dan gigi
  • pembentukan eritrosit
32
Q

Avitaminosis vitamin D menyebabkan?

A

Riketsia (pelembakan tulang), Rakhitis, osteoporosis

33
Q

Apa fungsi Vitamin E (tokoferol)?

A
  • mencegah pembentukan selaput sel

- pembentukan eritrosit, otot, dan jaringan lain

34
Q

Avitaminosis vit E menyebabkan?

A

anemia, kemandulan, kguguran

35
Q

Apa fungsi vitamin K (filokinon)?

A

pembentukan protombin untuk pembekuan darah, pembenrukan tulang, dan perkembangan otak

36
Q

kelebihan Vit k menyebabkan?

A

hemolisis sel darah merah, sakit kuning, dan keruasakan pda otak

37
Q

Avitaminosis Vit K menyebabkan?

A

hemofilia (darah sulit membeku)

38
Q

Apa fungsi vitamin B1 (tiamin)?

A
  • membantu metabolisme karbohidrat

- membantu kerja sistem pencernaan dan sistem saraf

39
Q

Avitaminosis vit B1 menyebabkan?

A

beri beri, hilang nafsu makan, mata lemah

40
Q

apa fungsi vitamin B2 (riboflavin)

A
  • membantu penggunaan energi
  • menjaga kesehatan kulit di sekitar mulu
  • menjaga nafsu makan
41
Q

Avitaminosis vit B2 menyebabkan?

A

keilosis, katarak, diare, bibi pecah pecah, dermatitis, hilang nafsu makan

42
Q

Apa fungsi vitamin B3 (niasin)

A
  • membantu metabolisme
  • membantuk pertumbuhan sel
  • persenyawaan hormon
43
Q

Avitaminosis vit B3 menyebabkan?

A

pelagra, diare, dementia, dermatitis

44
Q

Apa fungsi vitamin B5 (asam pantotenat)?

A
  • memelihara kadar gula darah

- membantu metabolisme

45
Q

Avitaminosis vit B5 menyebabkan?

A

radang kulit, insomnia

46
Q

Apa fungsi vit B6 (piridoksin)?

A
  • membantu metabolisme

- membantuk keseimbangan P dan K dalam sel

47
Q

Avitaminosis vit B6?

A

radang kulit, anemia

48
Q

Avitaminosis it H (biotin) menyebabkan?

A

depresi, kurang nafsu makan, dermatitis

49
Q

Apa fungsi vit B11 (asam folat)?

A

pembentukan eritrosit, neuron, dan asam nukleat

50
Q

Apa fungsi vit B12 (sianokobalamin)?

A
  • membantu metabolisme

- pembentukan eritrosit dan jaringan

51
Q

Apa fungsi vit C?

A
  • pertumbuhan tulang dan gigi
  • penyembuh luka
  • memperbaiki jaringan rusak
52
Q

Organ apa saja yang menghasilkan kelenjar dalam sistem pencernaan?

A

🌹 Kelenjar ludah (Glandula Salivaris)
🌹 Hati
🌹 Kelenjar dinding lambung
🌹 Pankreas

53
Q

Kelenjar yang menghasilkan enzim ptialin adalah

A

Kelenjar parotis

54
Q

Jenis makanan yang merupakan sumber karbohidrat adalah….

a. Beras, jagung, daging, dan susu
b. Beras, jagung, kentang, dan telur
c. Gandum, sagu, biji-bijian, dan ikan
d. Beras, jagung, gandum, dan sagu
e. Beras, jagung, gandum, dan buah-buahan

A

d. Beras, jagung, gandum, dan sagu

55
Q

Zat makanan yang menghasilkan energi tertinggi untuk satuan berat yang sama adalah…

a. Protein
b. Karbohidrat
c. Vitamin
d. Lemak
e. Serat kasar

A

D. Lemak

Pembahasan :
Penghasil energi utama bagi tubuh manusia adalah Lenak . Lemak tedapat pada makanan jika di hidrolisis akan menghasilkan 2 unit bahan sederhana yaitu asam lemak dan gliserol , sedang karbohidrat hanya bisa menhasilkan 1 unit senyawa glucosa dan begitu juga protein hanya menghasilkan 1 senyawa sederhana asam amino . agar jelas perbandingannya 1 gram karbohidrat . protein hanya menghasilkan 4, 1 kalori , sedangkan 1 gram lemak karena dua senyawa langsung bisa diurai menhasilkan 9, 3 kalori setiap gramnya

56
Q

Tidak semua zat-zat yang terdapat dalam bahan makanan akan mengalami pencernaan. Zat berikut apabila terdapat dalam bahan makanan tidak akan mengalami pencernaan adalah….

a. Amilum
b. Vitamin
c. Lemak
d. Karbohidrat
e. Protein

A

B. Vitamin

Pembahasan :
Zat-zat makanan yang mengalami proses pencernaan adalah karbohidrat, protein, dan lemak. Sebaliknya vitamin, unsur-unsur mineral, dan air tidak mengalami pencernaan oleh enzim , vitamin, unsur-unsur mineral, dan air langsung bisa diakses oleh darah di usus halus tanpa pencernaan kimiawi

57
Q

Selain merupakan penyusun enzim, protein juga berfungsi dalam….

a. Penimbunan lemak
b. Merusak zat yang bersifat racun
c. Memelihara tekanan osmosis darah
d. Menjaga keseimbangan energy
e. sebagai sumber energi pokok

A

B. Merusak zat yang bersifat racun

58
Q

Pada saluran pencernaan, protein akan dipecah menjadi senyawa yang disebut…

a. Vitamin
b. Asam amino
c. Glukosa
d. Asam lemak
e. Kolesterol

A

B. Asam Amino

59
Q

Hubungan yang benar antara nama, sumber, dan fungsi vitamin berikut adalah….

a. B12 Telur, susu Metabolisme sel dan pertumbuhan jarigan
b. Sayuran dan buah berwarna kuning dan merah Pertumbuhan tulang dan gigi
c. E Kecambah, susu Memelihara kesehatan mata
d. K Hati, daging Membentuk eritrosit
e. D Susu, minyak ikan Pembekuan darah

A

A. B12 Telur, susu Metabolisme sel dan pertumbuhan jarigan

60
Q
Fungsi hati berikut yang berkaitan dengan fungsi pencernaan makanan adalah…
a.Menetralkan racun
b. Menghasilkan empedu
c Menghasilkan sel darah
d.Menyimpan zat makanan
e. Menghancurkan eritrosit tua
A

B. Menghasilkan empedu

61
Q
Makanan yang keluar dari lambung menuju ke usus halus sebagian sudah mengalami pencernaan. Apabila seseorang makan bahan makanan yang mengandung:
1. Protein
2. Amilum
3. Glukosa
4. Lemak
5. Vitamin
Zat makanan yang sudah mengalami pencernaan secara kimia adalah….
a.       1,2, dan 3
b.      1,2, dan 4
c.       2,4, dan 5
d.      2,3,4, dan 5
e.      Semua benar
A

A. 1,2,3