teater kontemporer Flashcards

1
Q

kontemporer

A

kekinian atau menghadirkan kehidupan saat ini dan yang hanya berlaku saat inidikenal dari 1970an

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

konsep seni peran teater kontemporer

A

cara pandang realistis ke surealis

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

ciri ciri seni teater kontemporer:

A

buah pikir atau ide sutradara pribadi
menggunakan bahasa nasional/internasional
merisi nilai atau pesan sutradara yang hendak disampaikan pada penonton
dialognya sebagian dari naskah, sebagian improvisasi
pentunjukan diselenggaran sesuai dengan tema

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

teknik seni peran dalam seni kontemporer

A
  • dasar olah tubuh
  • teknik olah vokal
  • teknik olah rasa
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

latihan olah tubuh

A
  • kekuatan tubuh
  • peperangan (stretching)
  • keseimbangan tubuh
  • pendinginan
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

peperangan (stretching)

A
latihan leher
letihan jari
latihan siku
latihan bahu
latihan batang tubuh
latihan tungkai kaki dan punggung
latohan pergelangan kaki
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

teknik olah vokal

A

artikulasi
intonasi
dinamika/tempo
kekuatan

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

latihan artikulasi

A

latihan bunyi suara oral

latihan bunyi suara nasal

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

teknik olah rasa

A

latihan konsentrasi
latihan ingatan emosi
imajinasi

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
10
Q

macam-macam imajinasi

A
  • berbuat seolah-olah menirukan gerakan orang atau binatang
  • melakukan kegiatan sehari-harian
  • andai aku menjadi (metaforik)
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
11
Q

macam gerak yang dilakukan pemain dalam drama/teater

A
  • movement
  • gestures
  • gait
  • detail
  • business
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
12
Q

prosedur seni peran dalam teater kontemporer

A

penggabungan olah vokal dan kelenturan tubuh
penggabungan latihan konsentrasi dan imajinasi logika
penggabungan latihan komposisi dan kelenturan badan
latihan memori dan penghayatan

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
13
Q

menyusun naskah lakon teater kontemporer

A
tema
plot
penokohan
karakter
dialog
setting
amanat
sudut pandang
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
14
Q

teknik menyusun naskah lakon

A
  • teknik menrjemahkan
  • teknik adaptasi
  • teknik sadur
  • teknik sanggit
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
15
Q

langkah-langkah menyusun naskah

A

-menentukan tema
-menentukan persoalan
-menentukan sinopsis
-enentukan kerangka cerita
-menentukan protagonis
menetukan cara penyelesaian
menulis naskah

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly