Efelid Flashcards

1
Q

Definisi

A

Makula hiperpigmentasi berwarna cokelat terang yang timbul pada kulit yang sering terkena sinar matahari

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

Sinonim

A

Freckless

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

Insidens

A

Lebih sering pada kulit putih

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

Etiologi

A

Autosom dominan

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

Gejala klinis

A

Biasanya muncul pada usia 5 tahun
Berupa makula hiperpigmentasi terutama pada daerah kulit yang sering kena paparan matahari
Pada musim panas, jumlah akan bertambah, lebih besar, dan gelap
Pasien cenderung mengalami melanocytic naevi

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

Pembantu diagnosis

A

HistoPA: penambahan jumlah melanosit, melanosom panjang dan berbentuk bintang seperti yang didapatkan pada orang berkulit hitam
Pembentukan melanin lebih cepat setelah penyinaran matahari
Jumlah melanin di epidermis bertambah

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

Dx banding

A

Xeroderma pigmentosum
Lentiginosis lain

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

Pengobatan

A

Obat pemutih
Dikelupas dengan fenol 40%, dinetralkan dengan alkohol
Sunscreen untuk pencegahan

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly