Karsinoma Sel Skuamosa Flashcards

1
Q

Sinonim

A

Prickle cell carcinoma

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

Definisi

A

Tumor ganas kulit yang berasal dari sel keratinosit, dapat bermetastasis, berkembang dari ulkus atau radang kronik, prakanker, rangsangan karsinogen

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

Epidemiologi

A

Banyak pada kulit putih yang tinggal di daerah banyak sinar matahari
Jarang pada orang kukit berwarna
Laki2 lebih banyak
Umumnya usia 40 tahun ke atas

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

Etiopatogenesis

A

Penyebab tersering sinar matahari
Penyebab lain sinar radiasi, panas kronik, granuloma kronik (lupus vulgaris, lupus eritematosus, sifilis, ulkus), radang kronik (sinus dari osteomielitis, hidradenitis supurativa, parut luka bakar, imunosupresi)
Karsinogen: bahan kimia hidrokarbon polisiklik aromatik, arsen, virus HPV tipe 16 dan 18
KSS dimulai dengan pertumbuhan sel atipik di epidermis berupa karsinoma insitu -> menembus membran basal masuk ke dermis -> menyebar ke KGB dan alat dalam

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

Gambaran klinis

A

Plak atau tumor teraba padat, dapat verukosa, berbenjol2 dan berulkus
Tepi tumor tidak jelas, dapat melebihi batas yang terlihat
Bila penyebab sinar marahari, lokasi tersering daerah terpajan sinar misal wajah dan lengan bawah
Karsinogen zat kimia pada penyapu cerobong asap -> tumor pada skrotum
Lokasi KSS di tungkai disebabkan luka dan jaringan parut dari trauma kronik

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

Px penunjang

A

Biopsi kulit
Massa sel tumor tumbuh ke dermis, terdiri atas sel skuamosa normal dan atipik
Sel atipik bervariasi dalam bentuk, ukuran, nukleus hiperplasi, hiperkromasi, jembatan antar sel menghilang, keratinisasi sel individual, mitosis atipik
Px untuk mengecek metastasis: xray thorax, ctscan abdomen, bone survey

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

Dx banding

A

Keratoacanthoma(kubah dengan kawah keratin di tengah)
Ulkus atau granuloma kronik
Melanoma amelanotik
KSB

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

Tatalaksana nonmedikamentosa

A

Menghindari sinar matahari dan karsinogen

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

Medikamentosa

A

Bedah skalpel dengan irisan 5-10 mm di luar batas tumor
Bedah listrik dan bedah beku pada tumor berukuran kecil dan berbatas tegas
Bedah mohs: pengangkatan secukupnya tetapi lengkap (tepi bebas tumor)
Radioterapi dan atau kemoterapi untuk KSS yang tidak dapat dioperasi atau sudah metastasis
Sitostatik 5FU intralesi untuk pasien yang menolak operasi

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
10
Q

Prognosis

A

HistoPA diferensiasi sel buruk atau yang sudah metastasis lebih sulit diobati karena kemungkinan rekuren atau masih dapat berlanjut

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly